Sarin Buana

Di wilayah desa adat Sarin Buana terdapat sebuah pura yakni Pura Luhur Jatiluwih, dan juga terdapat beberapa hotel, villa, dan lainnya. Desa Sarin Buana berada di tengah-tengah hutan lindung pada sisi sebelah tenggara punggung Gunung Batukaru dengan ketinggian sekitar 1.000 meter dpl. Beriklim pegunungan yang dingin, dengan kelembaban udara yang cukup tinggi.

Lokasi : Desa Wanagiri, Kecamatan Selemadeg, Kabupaten Tabanan, Bali

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *